Skip to main content

Posts

Showing posts from May, 2017

5 Aplikasi Terbaik untuk Bulan Ramadhan

Spesial Bulan Ramadhan 2017 - 5 Aplikasi Android Terbaik Pendukung Ibadah di Bulan Ramadhan 1438 H. Sebelumnya, Selamat Menunaikan ibadah Puasa 1438 H bagi yang Menjalankan . Memang artikel ini dibuat bertepatan dengan tanggal 27 mei 2017 atau 1 Ramadhan 1438 H yang telah ditetapkan melalui sidang isbat semalam. Sebenarnya Aplikasi pendukung ibadah di Bulan Ramadhan tetap bisa digunakan selain bulan Ramadhan, tentu ini membantu kita untuk menjalankan ibadah kita, perlu digaris bawahi membantu bukan menggantikan . Beberapa fitur yang ada di aplikasi : - Jadwal Sholat Otomatis beserta Suara Adzan Offline - kompas mencari Arah kiblat - mencari masjid terdekat - Jadwal Imsakiyah di Bulan Ramadhan - Al-Quran dan Terjemahan - dan masih banyak lagi, karena setiap aplikasi berbeda-beda silahkan lengkapnya baca di fitur ke5 aplikasi ini. Berikut 5 Rekomendasi Aplikasi Android pendukung Ibadah di Bulan Ramadhan terbaik, data di ambil dari playstore yang dilengkapi dengan total unduhan dan rati

14 Fakta Mencengangkan Kota Sampah di Mesir

Permasalahan sampah memang menjadi masalah utama untuk negara-negara berkembang terutama Kota Metropolitan besar. apalagi kota yang belum bisa mengelola sampahnya dengan baik seperti Kairo di mesir. jika di Jakarta ada bantar gebang, di Kairo juga ada namanya Manhsyiat Naser. tempat ini yang menjadi pusatnya sampah-sampah kota Kairo dikelola. Penasaran bagaimana Penampakan dari Manhsiyat Naser? berikut penampakannya 1. kota bernama Manshiyat naser di Mesir ini terkenal sebagai kota sampah atau Garbage City Manshiyat Nasser, atau seperti yang lebih dikenal, Garbage City, "adalah pemukiman kumuh dengan populasi sekitar 60.000 di pinggiran Bukit Moqattam, di wilayah metropolitan Kairo yang luas. 2. Desa ini terkenal karena hampir setiap tempat tertutup sampah, termasuk jalan-jalan dan atap permukiman penduduk. Layaknya Ibukota Berkembang seperti Jekardah.. Tumpukan sampah ini adalah hasil dari Wilayah Metropolitan Kairo yang belum pernah punya sistem pengumpulan sampah yang efisien,

Mengenal 10 Jenis Buah Kurma Paling Populer karena Kelezatannya

Setelah Kementerian Agama menggelar Sidang Isbat penentuan tanggal 1 Ramadhan umat islam akan melaksanakan Melaksanakan Ibadah Puasa Ramadhan pada tahun ini, Dan sudah jadi kebiasaan saat berpuasa sebagai hidangan pembuka di awali dengan buah manis seperti kurma. Kali ini secara khusus membahas tentang macam-macam jenis buah kurma yang terkenal akan rasa manisnya. Buah kurma dipercaya mengandung banyak manfaat, tidak hanya sebagai makanan penghilang rasa lapar, kurma juga diyakini memiliki manfaat untuk kesuburan. Tanaman yang tumbuh subur di wilayah subtropis ini sudah dikenal masyarakat Timur Tengah sejak 6.000 SM. Tetapi, buah kurma atau Dates baru mendunia pada abad ke-18. Ada ratusan jenis kurma yang ada di dunia dan 38 jenis yang cukup populer. Namun yang masuk ke pasar Indonesia hanya sekitar 16 jenis kurma saja. Pohon kurma juga sudah bisa di tanam di iklim tropis syaratnya kondisi panas yang cukup dan daerah pantai dengan iklim yang panas sangat cocok untuk tumbuh, tapi di pon

Tak Perlu Kasir, 8 Mesin Penjual Ini Siap Melayani Pembeli Serba Otomatis

Jepang terkenal akan kemajuan teknologinya, Salah satunya, Jepang memiliki mesin penjual otomatis yang unik. Bahkan di negara lain saja belum ada, tetapi Jepang sudah menciptakan inovasi sendiri untuk mesin penjual di negaranya. Lihat nih mesin penjualan uni di Jepang yang belum ada di negara lain! 1.Mesin penjual telur Mesin penjual telur ini menjual satu kantong telur yang berisi 10-12 telur. Setiap pagi para peternak ayam akan mengisi mesin ini dengan telur-telur yang baru. Mesin penjual telur ini terletak di Nagoya. 2.Mesin penjual beras Mesin penjual beras ini dapat dengan mudah ditemukan di pemukiman penduduk. Jadi, mereka tidak perlu jauh-jauh ke supermarket untuk membeli beras. 3.Mesin Penjual pakaian dalam Di Jepang juga ada mesin penjual pakaian dalam wanita loh. Berguna banget kalau lagi kepepet untuk wanita nih! 4.Mesin penjual kondom Di Jepang, mereka juga membuat mesin penjual k*nd*m. Mesin ini bisa ditemukan di pusat keramaian kota. Hmmmm buat kengkawan yang mau ena-ena

6 Kejadian Unik Yang Hanya Terjadi Saat Tarawih Tiba

Kementerian Agama telah menggelar sidang isbat sore tadi. Sejumlah ulama diundang dalam sidang penentuan awal Ramadan ini. Satu lagi momen yang ditunggu saat bulan puasa adalah ketika ibadah shalat tarawih tiba. Setiap muslim saling berbondong-bondong pergi ke masjid untuk melaksanakan ibadah sunnah tersebut. Bahagia rasanya melihat masjid sangat ramai para jamaah ketimbang biasanya, dan kejadian itu mungkin hanya ditemui sekali dalam setahun Meskipun tarawih selalu ditunggu saat bulan puasa, selalu saja ada kejadian tidak lazim para jamaahnya setiap tahun. Memang kadang kesel sih dibuatnya, tapi hal itulah yang membuat kangen dengan tarawih. Hal apa sajakah itu? 1. Gelar sajadah dan cari tempat strategis Biasanya hal ini selalu dilakukan oleh para perempuan terutama ibu-ibu. Sebelum sholat tarawih berlangsung, biasanya mereka akan berangkat duluan untuk “memesan tempat”. Menggelar sajadah di shaf khusus menjadi ajang rebutan bagi makmum perempuan saat tarawih, sudah seperti menandai d

Sensasi Unik Mie Terbang yang Menggoyang Lidah

Sensasi Unik Mie Terbang yang Menggoyang Lidah 17 Oktober 2016    KULINER METROSEMARANG.COM – Bisnis kuliner di Semarang makin beragam. Pebisnis pun dituntut sekreatif mungkin dalam menciptakan menu-menu andalan. Demikian pula yang dilakukan Resto Dapur Mama Semarang. Seakan memenuhi selera pasar akan makanan unik, Dapur Mama baru saja melaunching menu baru yang langsung ramai diserbu food lovers Semarang. Mie Terbang sajian Dapur Mama menambah variasi kuliner di Semarang. Foto: metrosemarang.com/yulikha elvitri Mie Terbang, olahan berbahan dasar mie mendadak populer usai banyaknya pengunjung yang memosting kuliner unik ini. Mie Terbang sebenarnya sama seperti kebanyakan olahan mie lain dengan tambahan aneka toping menggoda seperti sosis, jamur, hingga keju. Penampilan mie inilah yang menjadikannya unik. Sumpit yang melayang di antara helaian mie membuat tampilan Mie Terbang mengundang rasa penasaran. Salah satunya, Mukti Nella Sari. Mahasiswi Perguruan Tinggi di Semarang ini mengaku p

Kuliner Unik Datang Lagi. Bakso Hamil dan Bakso Beranak Lagi Heboh di Banyuwangi

Kuliner Unik Datang Lagi. Bakso Hamil dan Bakso Beranak Lagi Heboh di Banyuwangi! Bangsa Indonesia tak pernah lelah dalam menghasilkan kuliner yang menggoyang lidah. Tidak cuma itu aja, kreativitas masyarakat Indonesia dalam menciptakan kuliner unik juga tiada duanya. Macam-macam olahan makanan yang enak dan aneh tak henti-hentinya ditawarkan. Lama-lama orang Indonesia bisa pada kegemukan kalau makanannya enak terus. Hehehe. Salah satu kuliner favorit kita semua adalah bakso. Selain harganya murah, rasanya juga juara. Nah, kamu sering dengar ‘kan bakso-bakso yang bentuknya super besar. Namanya juga macam-macam, dari Bakso Granat, Bakso Klenger hingga Bakso Astaghfirulloh! Edan bener nih pada bikin baksonya. Tapi nggak ada sih yang bisa ngalahin bakso yang satu ini. Antara kaget dan pengen ketawa, yuk kita cicipin ‘Bakso Hamil’ dan ‘Bakso Beranak’ ini! Perkenalkan, Bakso Hamil dan Bakso Beranak. Mendengar namanya, kamu langsung penasaran bukan?    bakso beranak via travel.kompas.com Jam

5 Aplikasi Al-Quran Terbaik untuk Android

5 Aplikasi al-Quran terbaik untuk HP Android yang bisa kamu download di playstore dengan gratis. Aplikasi Al-Quran android ini tentunya untuk memudahkan pengguna ponsel pintar atau tablet android khususnya umat islam, memungkinkan dapat kita bawa dan dibaca dimanapun dan kapanpun dengan mudah, bahkan dilengkapi dengan al-Quran terjemahan, tajwid dan beberapa fitur lainnya yang dikemas menarik oleh masing-masing pembuat aplikasi al-Quran ini. Untuk ulasan 5 aplikasi al-Quran ini, data di ambil pada tanggal 25 mei 2017 dari playstore yang diurutkan berdasarkan total unduhan (download) dan nilai rating atau kepuasan pengguna. Kamu juga dapat mendownload aplikasinya langsung lewat playstore menggunakan tombol yang disediakan di masing-masing info aplikasi dibawah. #1 Aplikasi Al-Quran Terbaik : Quran for Android Quran untuk Android adalah aplikasi quran gratis untuk perangkat Android. Ada banyak fitur dalam pengembangan. Kirimkan masukan dan fitur permintaan Anda dan menjaga kita dalam d